Rabu, 12 Juni 2013

PHP MySql
Untuk melakukan koneksi database kita akan menggunakan fungsi PHP mysql_connect() untuk melakukan koneksi dan mysql_select_db() untuk memilih/mengaktifkan database.

Berikut contoh script koneksi database:
<?php
mysql_connect( "localhost" , "root" ,"passku" );

mysql_select_db( "databaseku" );
?>
Keterangan:
› isikan localhost dengan server MySql anda
› isikan root dengan username MySql anda
› isikan passku dengan password MySql anda
› isikan databaseku dengan nama Database MySql anda

0 komentar:

Posting Komentar